![]() |
Kapolda Sumbar Irjen Pol Toni Harmanto Dalam Kunjungannya ke Pos Pam dan Check Point Bukittinggi (Foto Dok. Bidhumas Polda Sumbar) |
BUKITTINGGI, (GemaMedianet.com) — Guna melihat dari dekat kesiapan personel dalam melaksanakan tugas pada Operasi Ketupat Singgalang 2020, Kapolda Sumatera Barat Irjen Pol Drs. Toni Harmanto, MH bersama Dirlantas Kombes Pol Yofie Girianto Putro, S.Ik berkunjung ke wilayah hukum Polres Bukittinggi, Sabtu (9/5/2020).