PADANG, (GemaMedianet.com) — Sistim baru sebagaimana diatur Pasal 420 Undang Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu) tak menyurutkan langkah Amrizal Hadi, anggota DPRD Kota Padang periode 2014-2019 ini untuk kembali maju pada Pemilu Legislatif 2019 mendatang.
05 July 2018
Camat Editiawarman Cegah Pembangunan Gedung Tanpa Izin di Kawasan Belanti
PADANG, (GemaMedianet.com) — Belum kantong izin, pembangunan gedung bertingkat di kawasan Belanti, Kelurahan Lolong Belanti, Kecamatan Padang Utara ditinjau langsung Camat Editiawarman, Senin siang (3/7/2018).
Ribuan Peserta Ikuti Olimpiade Sains Nasional di Padang
PADANG, (GemaMedianet.com) — Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) melalui Dinas Pendidikan dipercaya untuk melaksanakan Lomba Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat SD, SMP, SMA tahun 2018, mulai tanggal 1 - 7 Juli di Padang.