PADANG, (GemaMedianet.com) — Ribuan warga Kota Padang menyemarakkan Millennial Road Safety Festival 2019 yang dipusatkan di ruas Jalan Khatib Sulaiman Padang, Minggu (10/2/2019). Kegiatan itu serangkaian dengan upaya menumbuhkan kesadaran tentang keselamatan berlalulintas sejak dini.
10 Maret 2019
Prihatin Kecelakaan Lalin Dominan Kaum Muda, Wagub Sumbar Dukung Millennial Road Safety Festival 2019
PADANG, (GemaMedianet.com) — Ribuan warga Kota Padang menyemarakkan Millennial Road Safety Festival 2019 yang dipusatkan di ruas Jalan Khatib Sulaiman Padang, Minggu (10/2/2019). Kegiatan itu serangkaian dengan upaya menumbuhkan kesadaran tentang keselamatan berlalulintas sejak dini.