MELBOURNE, (GemaMedianet.com) -Walikota Padang Mahyeldi mengikuti rangkaian kegiatan jaringan perantau Minang Dunia yang tergabung dalam Minang Diaspora Network Global (MDN-G) di Melbourne Australia pada 29 September – 2 Oktober 2018.
PADANG, (GemaMedianet.com) - Pemko Padang menyambut baik digelarnya kembali iven Padang KulineRun sebagai upaya lebih memperkenalkan berbagai keindahan Kota Padang sebagai destinasi wisata, serta mengangkat wisata kuliner Minang yang telah mendunia.