PADANG, (GemaMedianet.com) — MTQ Online antar pelajar dan mahasiswa se-Kota Padang yang telah berlangsung selama 16 hari, akhirnya berakhir dan ditutup secara resmi oleh Wakil Wali Kota Padang Hendri Septa secara live zoom dari kediaman resminya, Jalan A. Yani No.51, Sabtu (23/5/2020).