19 December 2019
Wali Kota Padang Terima Penghargaan dari Otoritas Jasa Keuangan
PADANG, (GemaMedianet.com) — Kembali Wali Kota Padang Mahyeldi Ansharullah menerima penghargaan. Kali ini penghargaan berasal dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Pusat atas dedikasi dan dukungannya terhadap pelaksanaan proses penggabungan/merger Bank Prekreditan Rakyat (BPR) dalam rangka penguatan permodalan dan daya saing BPR di Provinsi Sumatera Barat (Sumbar).
Wali Kota Mahyeldi Dianugerahi Kepala Daerah Peduli Penyiaran 2019
PADANG, (GemaMedianet.com) — Berkat perhatian, dukungan dan kepedulian yang tinggi terhadap eksistensi Komisi Penyiaran Informasi Daerah (KPID) dan dunia penyiaran di Sumatera Barat (Sumbar) khususnya Kota Padang, mengantarkan Wali Kota Padang Mahyeldi Ansharullah menerima penghargaan bergengsi dengan dianugerahi sebagai Kepala Daerah Peduli Penyiaran Tahun 2019 oleh KPID Sumbar.
SOLOK SELATAN
Iklan
