PADANG, (GemaMedianet.com) — Komisi IV DPRD Kota Padang menggelar rapat dengar pendapat (hearing) bersama Baznas Kota Padang sekaitan banyaknya laporan masyarakat terhadap lembaga pengumpul zakat tersebut, Senin (23/4/2018).
23 April 2018
Data Baznas Dinilai Belum Akurat, Komisi IV DPRD Padang Jadualkan Pertemuan Ulang
PADANG, (GemaMedianet.com) — Komisi IV DPRD Kota Padang menggelar rapat dengar pendapat (hearing) bersama Baznas Kota Padang sekaitan banyaknya laporan masyarakat terhadap lembaga pengumpul zakat tersebut, Senin (23/4/2018).
Lurah Tiga Kecamatan Ikuti Sosialisasi PODES 2018
PADANG, (GemaMedianet.com) — Lurah se-Kecamatan Padang Selatan, Padang Barat dan Padang Timur mengikuti Sosialisasi Pendataan Potensi Desa (PODES) 2018 yang digelar Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Padang di aula Kantor Camat Padang Selatan, Senin (23/4/2018) pagi.
Padang Targetkan Imunisasi MR Bagi 243 Ribu Anak
PADANG, (GemaMedianet.com) — Sebanyak 243 ribu anak dan balita di Kota Padang ditargetkan mendapatkan imunisasi Measles Rubella (MR) atau Campak dan Rubella yang akan dilaksanakan pada bulan Agustus-September mendatang.
Peringati Hari Bumi dan Hari Air se Dunia, PDAM - FT Unand Jalin MoU
PADANG, (GemaMedianet.com) — Dalam rangka peringatan Hari Air Sedunia dan perayaan Hari Bumi yang bertepatan dengan hari Minggu (22/4/2018) Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Padang dan Fakultas Teknik Universitas Andalas (FT Unand) sepakat menjaga keseimbangan di planet bumi dan menjaga air sebagai sumber kehidupan.
SOLOK SELATAN
Iklan
