PADANG, (GemaMedianet.com) | DPRD Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menggelar rapat paripurna dengan Agenda Penyampaian Jawaban Gubernur terhadap Pandangan Umum Fraksi-fraksi Atas Ranperda tentang APBD Sumbar Tahun 2026, Senin (6/10/2025).
06 October 2025
Momentum HUT Pasaman ke-80, Bupati Buka Akreditasi Perpustakaan se-Kabupaten Pasaman
PASAMAN, (GemaMedianet.com) | Melalui momentum Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kabupaten Pasaman, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Pasaman menggelar acara Akreditasi Perpustakaan se-Kabupaten Pasaman di Lubuksikaping, Senin (6/10/2025).
Penampilan Seni Budaya Nagari Meriahkan HJK Pasaman ke-80, Hasrizal : Momentum Implementasi Kearifan Lokal
PASAMAN, (GemaMedianet.com) | Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Jadi Kabupaten Pasaman ke-80 yang jatuh pada 8 Oktober 2025, Pemerintah Kabupaten Pasaman menyelenggarakan rangkaian Penampilan Seni Budaya Nagari yang dilaksanakan pada tanggal 1, 3, 5, 7, dan 8 Oktober 2025 bertempat di Komplek GOR Tuanku Rao, Lubuk Sikaping.
Polisi Temukan Anak-anak yang Terpisah Saat HUT TNI di Monas
JAKARTA, (GemaMedianet.com) | Personel Polres Metro Jakarta Pusat menemukan sejumlah anak yang terpisah dari keluarganya saat menghadiri perayaan HUT TNI ke-80 di kawasan Monumen Nasional (Monas). Tak dipungkiri, acara ini dipadati ribuan pengunjung dari berbagai wilayah yang hendak menyaksikan kemeriahan konser dan atraksi militer.










