14 Januari 2017

Bupati dan Wabup Dharmasraya Rakor Perdana Bersama Sekda, Asisten, dan Kepala OPD



DHARMASRAYA, (GMn) Bupati Dharmasraya, Sutan Riska Tuanku Kerajaan dan Wakil Bupati H.Amrizal Dt. Rajo Medan menggelar rakor koordinasi (rakor) perdana pasca melantik Organisasi Perangkat Daerah (OPD) baru.

Bupati Sutan Riska menekankan kepada seluruh kepala OPD untuk bergerak cepat, melayani masyarakat dengan baik.

“Setiap OPD harus melakukan koordinasi dengan OPD lain untuk kelancaran dan kesuksesan dalam menjalankan amanah jabatan,” tegas bupati kembali.

Di samping itu juga, untuk mengetahui permasalahan yang dihadapi masyarakat yang ada di lapangan, Bupati menekankan agar kepala OPD untuk turun langsung ke lapangan.

“Dengan demikian, dapat segera dicarikan solusi permasalahan yang dihadapi masyarakat,” tukasnya. (Rif)

0 comments:

Posting Komentar

PRAKIRAAN CUACA

eqmap

SOLOK SELATAN

Iklan

POLDA SUMBAR

iklan

TwitterFacebookGoogle PlusInstagramRSS FeedEmail

Statistic Views

Iklan

iklan

Terkini

Iklan

FACEBOOK - TWEETER

Iklan

BUMN

Iklan

REMAJA DAN PRESTASI

Iklan

iklan

Arsip Blog